Well, saya yakin temen-temen sekalian udah kenal sama Windows 8 karena video komersialnya sering ditayangin di salah satu stasiun tv swasta. Sistem operasi generasi lanjut dari Windows 7 ini mengusung tema simple. Memang jika dibandingkan dengan Windows 7, kini Windows 8 tampil lebih simple dan lebih segar. Hal yang menarik adalah di Windows 8 Pro kita dapat menggunakan 2 buah lingkungan program (environment). Yaitu Metro dan Desktop. Di lingkungan metro user dapat menggunakan apps metro khas Windows 8, namun di desktop user dapat menggunakan apps seperti yang user gunakan di Windows seri sebelumnya.
Sekarang saya akan menyampaikan review apps Blogg for Windows 8. Apps ini nampaknya masih kurang powerful meskipun sudah terdapat update. Text alignment masih sebatas left, right, dan center. Lalu tidak terdapat opsi yang mengatur font baik itu ukuran maupun jenis font. Ya mungkin di update selanjutnya akan ditambahkan fungsi-fungsi lain. Tapi ya masih worth to try kok. Selamat mencoba.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar